Advertisement

Responsive Advertisement

Manfaat Temulawak bagi Kesehatan

Manfaat Temulawak bagi Kesehatan - Mungkin secara umum sudah banyak yang tahu tentang manfaat temulawak bagi kesehatan tubuh, dimana tanaman temulawak biasa dijadikan obat tradisional yang mujarab. Temulawak adalah tanaman yang biasa tumbuh di daerah tropis seperti negeri kita ini, nama latin temulawak adalahCurcuma xanthorhiza. Temulawak termasuk tanaman obat dalam kategori jahe, dan kalau dilihat sepintas hampir mirip dengan tanaman kunyit.

Sejak jaman nenek muyang kita dahulu sudah mengenal manfaat temulawak, mereka biasa menggunakan tumbuhan temulawak ini sebagai obat tradisional sakit kuning, diare, sakit maag, perut kembung, dll.

Selain menyembuhkan penyakit-penyakit di atas, ternyata temulawak juga bermanfaat untuk menyembuhkan penyakit berat seperti penyakit Hepatitis B. Berikut ini resep khasiat temulawak untuk menyembuhkan Hepatitis B.

Manfaat Temulawak bagi Kesehatan

Manfaat Temulawak
  1. Ambil beberapa buah temulawak, kupas dan cuci bersih.
  2. Setelah temulawak dibersihkan, kemudian potong tiap bagiannya menjadi potongan kecil.
  3. Kemudian temulawak dijemur di bawah sinar matahari sampai kering.
  4. Temulawak yang sudah kering selanjutnya direbus sampai mendidih.
  5. Nah, air rebusan temulawak tersebut jika dikonsumsi secara rutin maka dapat menyembuhkan sakit hepatitis B.